Monday, March 25, 2019

CARA MUDAH MENDAPATKAN DOMAIN GRATIS TANPA SYARAT

Hola hola guys, mungkin banyak dari kalian yang sedang belajar bagaimana caranya membuat sebuah blog atau website entah itu menggunakan blogger, wordpress dan yang lainnya. Domain adalah hal yang penting dari sebuah website, pada artikel kali ini saya akan menjelaskan cara mendapatkan domain gratis, karena kita masih belajar jadi apa salah mencoba yang gratisan dulu.

  
Apa itu Domain?   

Domain adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi alamat (IP address) server komputer seperti web server atau email server di internet.
Domain memberikan kemudahan pengguna internet untuk melakukan akses ke server dan memudahkan mengingat server yang dikunjungi dibandingkan harus mengingat sederetan angka-angka IP Address.

Cara Mendapatkan Domain Gratis   

untuk mendapatkan domain gratis ikuti langkah-langkah dibawah ini.
1. Kunjungi situs co.vu, dan signup menggunakan akun gmail kamu, atau juga bisa daftar baru.


Baca Juga: Cara Mendapatkan Domain Gratis Selama 1 Tahun

2. Kemudian ketikan nama domain yang akan kamu daftarkan, lalu klik Register as Bassic Domain.


3. Dan domain yang kamu daftarkan, sudah selesai dibuat, yang aktif selama 90 hari atau 3 bulan.


Untuk menghubungkan domain ke blogger kamu bisa mengaturnya di Configure Website, yang akan saya jelaskan di artikel berikutnya. Domain ini juga bisa ditambahkan ke VPS.

Sekian postingan kali ini, semoga bermanfaat, thanks guys!!

4 comments:
Write comments
  1. kaga di terusin nih:v cuma buat member pro aja ya:V

    ReplyDelete
    Replies
    1. hehe iya untuk mengubah dns nya harus upgrade ke member pro, kamu bisa baca artikel ini https://www.katakita.web.id/2019/03/cara-mudah-mendapatkan-domain-gratis-1.html
      dapat domain gratis 1 tahun.

      Delete
  2. I’m not sure exactly how I discovered your blog because I had been researching information on Real Estate in Lake Mary, FL, but anyway, I have had a pleasant time reading it, keep it up! naveed ahmed

    ReplyDelete
  3. I’d ought to check with you here. Which is not something It’s my job to do! I enjoy reading an article which will make people feel. Also, many thanks permitting me to comment! https://royalcbd.com/faq/

    ReplyDelete